-->

Santuy tapi sangat Berbahaya!! Inilah Kekuatan Akagami Shanks

Teori OP -Kali ini akan membahas tentang kekuatan Akagami shanks seorang Yonkou yang konon katanya memiliki kekuatan sangat mengerikan, Shanks si rambut merah berasal dari west blue.

Pada masa lalu Shank pernah menjadi guru dalam kelompok bajak laut legendaris Roger, dalam perjalanannya bersama Roger tentu Shanks telah mendapatkan banyak sekali pelajaran serta pengalaman yang sangat berharga.

Kekuatan Akagami Shanks

Meski saat itu yang masih terbilang anak remaja menurut perkataan Rayleigh di Pulau sabaody kepada Luffy dan kawan-kawan semua anggota bajak laut Roger pernah menginjakkan kaki di pulau Raftel dan tahu ada apa di tempat tersebut.

Setelah Roger kehilangan nyawa karena dia di eksekusi mati di Logoetown, Shanks berniat membuat kelompok bajak laut sendiri dan yang pertama direkrut adalah Buggy, tapi sayangnya Buggy menolak mentah-mentah sebab Ia tak mau menjadi anak buah Shanks.

Shanks mulai mendirikan bajak laut rambut merah dan merekrut orang-orang kuat seperti Benn beckman, laucky roo, yasoop dll yang masih belum Oda jelaskan.

Kekuatan Akagami Shanks di One Piece

Bajak laut rambut merah diakui oleh angkatan laut sebagai lambang bajak laut yang tak tertembus dan memiliki keseimbangan yang baik, yang mana menandakan kekuatan pada krunya sangat kuat.

Dalam perjalanan karirnya sebagai seorang bajak laut, Shanks berhasil mengukir nama besar dan menjadi sangat terkenal di ketahui dari manga One Piece chapter 957 sekitar 6 tahun yang lalu Shanks mulai diakui sebagai salah satu dari Yonkou.

Sukses menjadi yonkou berarti menegaskan bahwa kekuatan Shanks yang sangat luar biasa, perlu diketahui Yonkou merupakan empat bajak laut terkuat di dunia saat ini yang memiliki kekuasaan bagaikan Kaisar.

Basil hawkins pun pernah mengatakan tepatnya dalam manga One Piece 954 bahwa kekuatan para berada di atas logika manusia, hal itu berarti para yonkou benar-benar kuat.

Akagami Shanks kuat tanpa buah iblis

Yang unik dari Shanks ia sangat kuat tanpa bantuan buah iblis, tubuhnya pun seperti manusia normal. Kalau yonkou yang lain memiliki kekuatan buah iblis, bahkan kurohige memiliki dua kekuatan buah iblis yaitu yomi-yomi nomi yang berkekuatan kegelapan dan Gura Gura no mi yang berkekuatan gempa.

Sedangkan Kaido dan Bigmom memang hanya memiliki satu kekuatan buah iblis, kaido memakan buah iblis yang menjadikannya berubah menjadi naga, sedangkan Bigmom memakan buah iblis paramecia soru soru no Mi dengan kekuatan yang bisa memanipulasi jiwa.

Memang baik Kaido maupun Bigmom hanya punya satu kekuatan buah iblis saja tapi mereka berdua memiliki fisik yang tidak normal, kekuatan tubuh Kaido dan Big mom sangat kuat dan keras sangat sulit untuk terluka serta tidak mudah ditembus oleh serangan.

Berbeda dengan yonkou lain diketahui Shanks tidak memiliki kekuatan buah iblis apapun bahkan tubuhnya sama seperti manusia pada umumnya, sangat menarik dan luar biasa karena dapat disetarakan dengan kurohige, Kaido dan big Mom.

Mater haki akagami Akagami Shanks

Kekuatan Akagami shanks yang dimiliki salah satunya adalah kemampuan 3 jenis haki yang sangat kuat, haushohaki haki milik Shanks telah dikonfirmasi level tinggi dalam SBS dikatakan bahwa jika Luffy hanya bisa menumbangkan 50.000 musuh di Pulau manusia ikan 100.000 musuh di sana.

Hausho haki milik Shanks juga bisa berefek terhadap benda mati seperti yang telah Shanks perlihatkan saat ia meretakkan kapal milik Shirohige. Sepertinya saat itu yang Shanks keluarkan masih sangat sedikit kalau dia mengeluarkan lebih banyak atau lebih serius lagi maka bisa jadi retakan pada kapal akan sangat parah.

Tak hanya itu busoshoku dan kenbunshoku Haki milik Nya pun berada di tinggi jadi Shanks bisa menyerang target tanpa menyentuh langsung bahkan bisa menghancurkan musuh dari dalam.

Kenbunshoku Haki milik Shanks yang bisa melihat masa depan seperti katakuri atau mungkin lebih hebat lagi, dengan begitu tidak salah banyak para fans memberikan gelar master haki.

Ahli Menggunakan Pedang

Shanks juga sangat ahli dalam menggunakan pedang, pada masa lalu saya pernah menjadi Rival dari Mihawk si pendekar Pedang terkuat, dulu Shanks pernah berduel dengan mihawk, bahkan duel tersebut terkenal di seluruh lautan.

Dalam databook dikonfirmasi bahwa kemampuan berpedang Shanks berada di Tingkatan tertinggi bersama dengan Mihawk pendekar Pedang terkuat, artinya kehebatan berpedang Shanks dapat disetarakan dengan Mihawk.

Kecepatan gerakan Shanks juga terbilang sangat luar biasa, dia pernah menghindar dari botol sake yang dilempar oleh Shirohige dengan gerakan yang sangat cepat.

Dalam perang marine ford Shanks juga bisa muncul tiba-tiba untuk menolong cobi dari akainu, tanpa disadari oleh siapapun yang berada disana. Meski memiliki kekuatan yang sangat besar saya kenal ramah dan santun juga seorang yang periang serta sangat gemar berpesta.

Shanks tidak akan marah kalau dia diremehkan bahkan kalau dipermalukan seperti yang dilakukan oleh higuma bandit gunung di bar makino. Namun kalau sampai ada orang yang menyakiti teman Shanks maka ia akan berubah menjadi pria berdarah dingin dengan amarah yang menakutkan.

Akagami Shanks sangat Bernyali

Nyali yang dimiliki Shanks juga sangat besar, karena pernah menghentikan perang puncak di marineford. Dia menantang siapa saja yang masih belum puas berperang untuk maju melawan Shanks dan kawan-kawan.Namun baik kurohige Akainu dan semua orang di tempat tersebut tidak ada yang maju.

Padahal sebelum itu Shanks juga sempat bentrok dengan kaidou, karena kaidou ingin datang ke marine ford bermaksud mengganggu Shirohige yang sedang berperang di sana, tapi dihalangi oleh Shanks.

Para angkatan laut kaget dan heran karena belum lama bentrok dengan kaidou namun bisa tiba dengan cepat dan tanpa luka sedikitpun. Mungkin Shanks dan kaidou memang tidak bertarung lama karena kalau berarung lama  tidak mungkin Shanks bisa datang di marine ford. Entah apa yang telah saya lakukan Shanks yang pasti dia berhasil menghentikan Kaidou.

Akagami Shanks juga pernah masuk ke kastil di mariejoa untuk menemui para gorosei, Shanks kesana bermaksud membicarakan soal bajak laut tertentu dengan para gorosei.

Coba pikir Gorosei bisa saja memerintahkan orang-orang untuk menangkap Shanks atau mereka sendiri akan mencoba melakukan itu atau kalau penyusupan Shanks diketahui Angkatan Laut di sana pasti para admiral tidak akan tinggal diam, namun mengapa Shanks sempat nekat kesana untuk berbicara dengan gorosei ?

Sepertinya karena Shanks sangat percaya diri dengan kekuatan yang ia miliki maka seandainya terjadi hal-hal yang tidak diinginkan Shanks yakin dengan kekuatannya ia akan tetap aman, saat kid berada di penjara tambang Udon dia juga sempat memberitahu alasan mengapa salah satu lengannya bisa putus ternyata ia memotong lengannya itu adalah bajak laut rambut merah.

Sepertinya walaupun Shanks berdarah dingin tapi tetap masih memberikan kid kesempatan untuk hidup karena ia tidak menghabisi nyawa kid

Itulah kekuatan Akagami Shanks, Santuy tapi sangat Berbahaya. Ini hanyalah teori, kalau ada pendapat lain silahkan di kolom komentar ya.
LihatTutupKomentar
Cancel